|
| Kebaktian Perdana AMGPM Cabang Petra |
"Oleh karena itu diharapkan, Pemuda AMGPM khusus Cabang Petra semakin bertumbuh dalam iman agar mampu menjalankan tugas dan tanggungjawab menata pelayanan dengan penuh komitmen serta selalu berpengharapan kepada Tuhan", harap Pdt Makailipessy.
Dalam kebaktian perdana ini, dirangkaikan dengan pelantikan Pengurus AMGPM Daerah Kota Ambon Cabang Petra Ranting Bethesda periode 2025-2027, yang secara resmi telah di tetapkan dalam Rapat Ranting Bethesda di Gonzalo, 20 Desember 2025 yang lalu.
|
| Pelantikan Pengurus AMGPM Cabang Petra Ranting Bethesda periode 2025-2027 |
Kebaktian berjalan penuh hikmat sampai dengan selesai. Dimana Pengurus Cabang Petra yang menjadi penanggung jawab seluruh kebaktian, termasuk mengisi pujian bersama Pengurus Ranting Bethesda setelah selesai dilantik oleh Ketua AMGPM Daerah Kota Ambon Cabang Petra, Bung Selfianus Laimera.
Laporan Tim Web Petra Media Center, Sdr. Fery Amtu
Judul: Kebaktian Perdana AMGPM Cabang Petra, Pemuda Diajak Bijak Hadapi Gumulan Hidup
Semoga informasi mengenai Kebaktian Perdana AMGPM Cabang Petra, Pemuda Diajak Bijak Hadapi Gumulan Hidup bisa memberikan manfaat bagi Anda. Jangan lupa Komentar Anda sangat dibutuhkan, di bawah ini.


.jpeg)




0 Komentar
Berkomentarlah dengan sopan ^.^